Perilaku buruk

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.

Perilaku buruk atau perbuatan buruk adalah segala jenis perilaku yang merugikan diri sendiri, orang lain atau lingkungan.

Tentang penyebab[sunting]

  • "Kita tidak bisa mencegah burung terbang di atas kepala kita, tapi kita bisa mencegahnya membuat sarang di kepala kita. Serupa dengannya, pikiran buruk kadang muncul di benak kita, tapi kita bisa memilih apakah akan membiarkannya bercokol di situ, membangun sarang bagi dirinya, dan menelurkan perbuatan buruk."

Tentang pencegahan[sunting]

Tentang penghentian[sunting]

Tentang dampak[sunting]