Gagasan
Tampilan
Gagasan atau ide adalah segala sesuatu yang terdapat dalam pikiran dengan kondisi yang sudah terancang atau tersusun.
Kekuatan
[sunting | sunting sumber]- "Tidak ada sebuah kekuatan yang lebih besar daripada sebuah gagasan yang telah tiba waktunya."
- Dikemukakan oleh Victor Hugo.
- Dikutip dari Kasali, Rhenald (2007) Re-Code Your Change DNGalileo GalileiA: Membebaskan Belenggu-Belenggu untuk Meraih Keberanian dan Keberhasilan dalam Pembaharuan. Jakarta: Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama. Hlm. 223. ISBN 978-979-22-2589-1
Kegunaan
[sunting | sunting sumber]- "Ide-idelah yang membentuk wacana sejarah."
- Dikemukakan oleh John Maynard Keynes.
- Dikutip dari: Yudowidoko, Didik Wahadi. (2004) Primakata Mutiara Cerdik Cendikia. Disunting oleh Din Muhyidin. Jakarta: Penerbit Abdi Pertiwi. Halaman 191.
- "Gagasan dapat memimpin akal untuk suatu tujuan tertentu."
- Dikemukakan oleh Immanuel Kant.
- Dikutip dari: Yudowidoko, Didik Wahadi. (2004) Primakata Mutiara Cerdik Cendikia. DIsunting oleh Din Muhyidin. Jakarta: Penerbit Abdi Pertiwi. Halaman 161.
- "Taburlah gagasan, petiklah perbuatan. Taburlah perbuatan, petiklah kebiasaan. Taburlah kebiasaan, petiklah karakter. Taburlah karakter, petiklah nasib."
- Dikemukakan oleh Stephen Covey.
- Dikutip dalam Agustian, Ary Ginanjar (2006). Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosi dan Spiritual. Jakarta: Penerbit Arga. Hlm. 51. ISBN 979-96271-0-9