Wikikutip:Birokrat
Dalam kepengurusan Wikiquote, birokrat merujuk pada pengguna Wikiquote yang diberi kewenangan teknis untuk:
- mengangkat status pengguna lain menjadi pengurus atau birokrat
- mengangkat dan mencabut status bot pengguna
- mengubah nama akun pengguna
Kebirokratan diatur oleh kebijakan dan konsensus yang mencerminkan sikap komunitas Wikiquote, dan biasanya diangkat setelah pengajuannya di Wikiquote:Pengurus/Permohonan status pengurus. Umumnya, yang terpilih sebagai birokrat adalah pengguna yang sudah cukup berpengalaman di Wikipedia dan aktif dalam berbagai pengambilan keputusan kebijakan Wikipedia.
Birokrat tidak bisa membatalkan pengajuan atau mengangkat pengguna ke tingkat akses yang lainnya. Kewenangan ini hanya dimiliki oleh steward, kelompok kecil multibahasa yang melayani seluruh proyek Wikimedia untuk seluruh versi bahasa, dan dipilih setiap tahun. Untuk lebih lengkap, lihat Permohonan izin (halaman Meta).
Birokrat saat ini
[sunting]Lihat pula
[sunting]- Istimewa:Log/rights - log pengangkatan
- Istimewa:Log/renameuser - log penggantian nama pengguna
- Istimewa:Log/makebot - log bot
- m:Stewards
- m:Developers
- Istimewa:Listusers/Bureaucrat - Daftar pengguna yang memiliki kewenangan birokrat
- Wikiquote:Pengurus/Permohonan status pengurus - mengajukan diri menjadi birokrat