Susno Duadji
Tampilan
Komjen Pol Drs. Susno Duadji, S.H, M.Sc. (lahir di Pagar Alam, Sumatera Selatan, 1 Juli 1954; umur 55 tahun) adalah mantan Kepala Badan Reserse Kriminal Polri (Kabareskrim Polri) yang menjabat sejak 24 Oktober 2008 hingga 24 November 2009.
Kutipan
[sunting | sunting sumber]- "Ibaratnya di sini buaya di situ cicak. Cicak kok melawan buaya."[1][2]
- "Jangan pernah setori saya"[3]
Catatan kaki
[sunting | sunting sumber]Wikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai: