Juna Rorimpandey
Tampilan
Junior John Rorimpandey (20 Juli 1975) yang dikenal sebagai Juna Rorimpandey atau Chef Juna adalah seorang jurutama masak dan koki selebritas berkebangsaan Indonesia. Juna merupakan koki dengan spesialisasi dalam masakan Jepang dan masakan Prancis yang ia pelajari ketika tinggal selama 12 tahun di Amerika Serikat. Namanya dikenal luas oleh publik sejak dipercaya menjadi juri di ajang memasak MasterChef Indonesia sejak 2011.
Kutipan
[sunting | sunting sumber]“ | Lada tidak berasa, garam tidak ada, karakter dari sup, lebih mirip air kobokan! | ” |
Referensi
[sunting | sunting sumber]Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai: