Lompat ke isi

David C McClelland

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.

David C McClelland adalah seorang psikolog asal Amerika Serikat yang dikenal karena teori mengenai kinerja dan prestasi dalam masyarakat dalam perusahaan.

Tentang keterampilan

[sunting | sunting sumber]
  • "Seperangkat kecakapan khusus seperti: empati, disiplin diri, dan inisiatif; akan membedakan antara mereka yang sukses sebagai bintang kinerja dengan yang hanya sebatas bertahan di lapangan pekerjaan."
    • Dikutip dalam Agustian, Ary Ginanjar (2006). Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosi dan Spiritual. Jakarta: Penerbit Arga. Hlm. 42. ISBN 979-96271-0-9
    • Disebutkan dalam sebuah makalah terbitan tahun 1973 berjudul "Testing for Competence Rather than Intelligence.