Lompat ke isi

Bahasa Kangean

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.

Bahasa Kangean (atau Kangayan) adalah bahasa indigenos bagian rumpun bahasa Jawa Timur cabang Maduro-Kangean, yang dituturkan oleh etnis Kangean, berasal dari Pulau Kangean (di wilayah Kepulauan Kangean).

Kutipan

[sunting]
  • The people there (Kangean Island) speak a mixture of Balinese, Makassar, Bugis and Madurese. I'm interested in researching that.
    • Orang-orang di sana (Pulau Kangean) berkomunikasi menggunakan campuran bahasa Bali, Makassar, Bugis dan Madura. Saya tertarik untuk menelitinya.


Wikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai: