Ave Maryam
Tampilan
Ave Maryam (awalnya berjudul Salt is Leaving the Sea) adalah film drama Indonesia tahun 2019 yang disutradarai, diproduksi, dan ditulis oleh Ertanto Robby Soediskam. Film ini dibintangi Maudy Koesnaedi, Chicco Jerikho, Tutie Kirana, Olga Lydia, Joko Anwar, dan Nathania Angela. Film ini menyoroti hubungan terlarang antara suster dan pastor.
Kutipan
[sunting | sunting sumber]- Jika surga belum pasti buat saya, untuk apa saya mengurusi nerakamu.