Sistem kepercayaan

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.

Sistem kepercayaan adalah suatu sistem yang menjadikan individu meyakini sesuatu menjadi hal yang berpengaruh bagi pola pikir dan perilaku hariannya.

Tentang doktrin utama[sunting]

  • "Doktrin utama dalam sistem-kepercayaan yang mencakup teori esensi, atribut dan tindakan dipakai untuk memberi justifikasi kekuasaan absolut. Teologi absolutis, ke-Maha Tahu-an, dan ke-Maha Kuasa-an Tuhan, merupakan alat politik yang digunakan untuk memperkuat absolutisme politik, yaitu kekuatan absolut seorang Imam."
    • Dikemukakan oleh Hassan Hanafi.
    • Dikutip dari Esposito, J. L., dan Voll, J. O. (2002) Tokoh Kunci Gerakan Islam Kontemporer. [Makers of Contemporary Islam] Diterjemahkan oleh Hariyanto, S., Sukono dan Rohimah, U. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada. Halaman 91. ISBN 979-421-877-4