James Kern Feibleman

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.

James Kern Feibleman (13 Juli 1904 – 14 September 1987) adalah seorang penulis, pendidik dan filsuf Amerika Serikat yang dikenal karena menggabungkan sistem filsafat realisme Platon dengan sains modern.

Tentang[sunting]

  • "Lebih baik terkenal dengan nama baik daripada dengan nama buruk, tetapi lebih baik terkenal dengan nama buruk daripada tidak dikenal sama sekali."
    • Dikutip dari: Yudowidoko, Didik Wahadi. (2004)  Primakata Mutiara Cerdik Cendikia. Disunting oleh Din Muhyidin. Jakarta: Penerbit Abdi Pertiwi. Halaman 51.