Ki Cokrowasito

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.
Wikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai:

Ki Cokrowasito, K.R.T. Wasitodipuro, K.R.T. Wasitodiningrat, atau K.P.H. Notoprojo adalah seorang empu (tokoh ahli) karawitan dan salah satu seniman gamelan Jawa yang paling dihormati. Beliau juga pendiri Pusat Olah Vokal Wasitodipuro di Yogyakarta.


  • "Lestarikan seni klasik Jawa sebelum kita tercerabut dari akar budaya" - Kutipan dari Monumen Tapak Prestasi Ki Cokrowasito di Monumen Tapak Prestasi, Yogyakarta.